PENGARUH ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BAGUS SARANA TEKNIK GARUT
Siti Fauziah - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Indonesia
2020
Garut : Fakultas Ekonomi UNIGA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh organizational citizenship behavior dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Bagus Sarana Teknik Garut. Penelitian dilakukan terhadap kinerja karyawan PT. Bagus Sarana Teknik Garut yang berjumlah 89 orang dengan pengambilan sampel menggunakan teknik sistem random sampling sehingga diperoleh 89 responden. metode penelitian yang digunakan yaitu dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, penelitian lapangan, dan penelitian kepustakaan. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan metode regresi linier berganda. Hasil penelitian yang diperoleh adalah organizational citizenship behavior berpengaruh terhadap kinerja karyawan dan organizational citizenship behavior berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Selain itu, secara simultan organizational citizenship behavior dan disiplin kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Maka dari itu, untuk meningkatkan kinerja karyawan PT. Bagus Sarana Teknik perlu diperhatikan faktor organizational citizenship behavior dan disiplin kerja.
Kata Kunci: organizational citizenship behavior, Disiplin Kerja, Kinerja Karyawan
Detail Information
Citation
Siti Fauziah. (2020).
PENGARUH ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BAGUS SARANA TEKNIK GARUT().Garut:Fakultas Ekonomi UNIGA
Siti Fauziah.
PENGARUH ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BAGUS SARANA TEKNIK GARUT().Garut:Fakultas Ekonomi UNIGA,2020.
Siti Fauziah.
PENGARUH ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BAGUS SARANA TEKNIK GARUT().Garut:Fakultas Ekonomi UNIGA,2020.
Siti Fauziah.
PENGARUH ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BAGUS SARANA TEKNIK GARUT().Garut:Fakultas Ekonomi UNIGA,2020.