PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN CITRA DESTINASI TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG KE SABDA ALAM WATER PARK DARI WISATAWAN GARUT


Perkembangan pariwisata di Indonesia sangat berkembang pesat dan tidak lepas dari peran masing-masing masyarakatnya. Pada perkembangan jaman, banyak sekali perubahan tren, salah satunya penggunaan internet yang juga diterapkan di bidang pariwisata sebagai alat dalam pengenalan tempat wisata atau Electronic Word Of Mouth (e-WOM) sebagai upaya terbentuknya citra destinasi di benak wisatawan yang menjadi pertimbangan wisatawan dalam memutuskan berkunjung. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh electronic word of mouth dan pengaruh citra destinasi terhadap keputusan berkunjung. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan non-random sampling dan jumlah sampel yang digunakan sebanyak 100 responden. Model pengaruh dianalisis dengan metode analisis regresi linear berganda. Hasil menunjukkan bahwa electronic word of mouth dan citra destinasi secara simultan berpengaruh terhadap keputusan berkunjung. Begitu pula secara parsial bahwa electronic word of mouth berpengaruh positif terhadap keputusan berkunjung. Sedangan secara parsial citra destinasi tidak berpengaruh terhadap keputusan berkunjung. Pada penelitian ini menunjukkan bahwa electronic word of mouth adalah cara efektif untuk membentuk pertimbangan wisatawan dalam memutuskan berkunjung melalui rekomendasi di media sosial. Namun citra destinasi tidak dapat mendorong wisatawan dalam memutuskan berkunjung, karena kurangnya faktor-faktor pendukung sebagai mediator guna menciptakan dampak dan ekpektasi wisatawan.

Kata Kunci: Electronic Word Of Mouth, Citra Destinasi, Keputusan Berkunjung


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Anisa Afifah - Personal Name (Pengarang)
Edisi
No. Panggil
Subyek electronic word of mouth
Keputusan Berkunjung
Citra Destinasi
Klasifikasi
Judul Seri
GMD
Bahasa English
Penerbit Fakultas Ekonomi UNIGA
Tahun Terbit 2022
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

Anisa Afifah. (2022).PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN CITRA DESTINASI TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG KE SABDA ALAM WATER PARK DARI WISATAWAN GARUT().Garut:Fakultas Ekonomi UNIGA

Anisa Afifah.PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN CITRA DESTINASI TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG KE SABDA ALAM WATER PARK DARI WISATAWAN GARUT().Garut:Fakultas Ekonomi UNIGA,2022.

Anisa Afifah.PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN CITRA DESTINASI TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG KE SABDA ALAM WATER PARK DARI WISATAWAN GARUT().Garut:Fakultas Ekonomi UNIGA,2022.

Anisa Afifah.PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN CITRA DESTINASI TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG KE SABDA ALAM WATER PARK DARI WISATAWAN GARUT().Garut:Fakultas Ekonomi UNIGA,2022.

 

Feel the adrenaline rush as you play Pin Up Casino high stakes online casino.